S1 Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)

Kaprodi Dr. Muammar, S.Ag., M.Ag

VISI MISI

PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH (PGMI)

SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT) PEMALANG

VISI

Terwujudnya Program studi PGMI yang Menghasilkan guru kelas Madrasasah Ibtidaiyah yang berkualitas dan profesional pada tahun 2025.

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dengan model research based learning, problem based learning dan contextual teaching & learning dalam rangka quality assurance;
  2. Melaksanakan penelitian dalam rangka pengembangan keilmuan dan karya inovatif yang relevan dengan kebutuhan bidang pendidikan;
  3. Mengembangkan komitmen dan budaya akademik bagi para civitas akademika;
  4. Mengembangkan pengabdian, jejaring, dan kemitraan, dengan berbagai lembaga pemerintah, satuan pendidikan, dan lembaga lainnya, baik nasional maupun internasional;
  5. Melaksanakan evaluasi berkelanjutan terhadap penyelenggaraan program studi dalam rangka menjawab kebutuhan stakeholders;
  6. Menyediakan pelayanan yang penuh tanggung jawab dalam rangka menjalankan tri dharma perguruan tinggi;
  7. Mengantarkan mahasiswa untuk memantapkan akidah, kedalaman spiritual, kemuliaan etika, kedalaman ilmu dan intelektual, kematangan profesional, ketulusan dedikasi, serta kemajuan inovasi dan prestasi;
  8. Mewujudkan keteladanan kehidupan masyarakat madani yang berlandaskan nilai-nilai Islam dan tetap menjunjung tinggi budaya luhur bangsa Indonesia, dan
  9. Menghasilkan lulusan sarjana pendidikan Islam, intektual profesional yang memiliki kualitas keimanan, ketaqwaan dan berakhlak mulia, memiliki kemampuan praktis dan akademis yang profesional serta dapat mengabdikan ilmunya untuk kepentingan bangsa dan negara dalam mewujudkan masyarakat adil dan makmur yang diridloi Allah SWT.

TUJUAN

  1. Mendidik dan menghasilkan tenaga guru di tingkat SD, yang memiliki kualifikasi akademik, kompetensi pedagogik, kepribadian dan sosial;
  2. Memberikan perhatian yang serius pada pengadaan/penyiapan tenaga pendidikan yang professional dan yang memiliki nilai tambah;
  3. Secara khusus berupaya mendidik dan melatih mahasiswa agar memiliki ciri-ciri menjadi sarjana yang berkemampuan tinggi dan berwawasan luas, menguasai bidang studi tertentu, sehingga mampu memanfaatkannya dalam lembaga pendidikan sekolah dan luar sekolah, serta lembaga lain yang terkait serta mampu mengaktualisasikan diri sebagai pribadi maupun sebagai anggota masyarakat;
  4. Memberikan kesempatan kepada warga negara untuk memperoleh pendidikan yang lebih tinggi;
  5. Berupaya mewujudkan suatu program studi yang bermutu, kompetitif di tingkat nasional maupun global;
  6. Menghasilkan lulusan yang berkualitasl, kompetitif, dan profesional dalam bidang keguruan MI/SD yang memiliki:

 a. Kompetensi Pedagogik: Menguasai karakteristik peserta didik, menguasai teori belajar, mengembangkan kurikulum, memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, menyelenggarakan evaluasi pembelajaran, dan melakukan tindakan ref ektif untuk meningkatkan kualitas pembelajaran MI/SD;

 b. Kompetensi Kepribadian: Memiliki etos kerja yang produktif dan menjunjung tinggi kode etik profesi guru MI/SD;

 c. Kompetensi Sosial: Bersikap inklusif, objektif, empatik, dan berkomunikasi secara efektif dalam melaksanakan tugas profesi keguruan pada jenjang MI/SD;

 d. Kompetensi Profesional: Menguasai keilmuan, mengembangkan materi secara kreatif dan inovatif, serta mengembangkan keprofesionalan bidang pengajaran pada jenjang MI/SD.

KURIKULUM

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH (PGMI)

SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT) PEMALANG

NO

KODE MKMATA KULIAHSKS
I. MATA KULIAH PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN (MPK)
1STT-101Pendidikan Kewarganegaraan2
2STT-102Ulumul Qur’an3
3STT-103Ulumul Hadits3
4STT-104Ilmu Sosial dan Budaya Dasar3
5STT-105Pengantar Filsafat2
II. MATA KULIAH KEILMUAN DAN KETRAMPILAN (MKK)
1STT-206BTQ2
2STT-207Bahasa Arab Dasar2
3STT-208Bahasa Arab I2
4STT-209Bahasa Arab II2
5STT-210Bahasa Inggris Dasar2
6STT-211Bahasa Inggris I2
7STT-212Bahasa Inggris II2
8STT-213Bahasa Indonesia3
9STT-214Metodologi Studi Islam3
10STT-215Metodologi Penelitian3
11STT-216Statistik Deskriptif3
12STT-217Statistik inferensial3
13STT-218Pengantar Agama Islam2
14TAR-201Sejarah Peradaban Islam2
15TAR 202Sejarah Pendidikan Islam2
16TAR-203Ushul Fiqh3
17TAR-204Fiqh3
18TAR-205Tafsir3
19TAR-206Hadits3
20TAR-207Psikologi2
21TAR-208Ilmu Tauhid2
22TAR-209Ilmu Pendidikan3
23PGM-201Pembelajaran FiqhMI/SD2
24PGM-202Pembelajaran Quran Hadist MI/SD2
25PGM-203Pembelajaran Aqidah AhlakMI/SD2
26PGM-204Pembelajaran SKI MI/SD2
27PGM-205Pembelajaran Bahasa Arab MI/SD2
28PGM-206Pembelajaran PKn MI/SD2
29PGM-207Konsep Dasar Matematika MI/SD2
30PGM-208Pembelajaran MatematikaMI/SD2
31PGM-209Pembelajaran BI dan Sastra MI/SD2
32PGM-210Konsep Dasar Sains MI/SD2
33PGM-211Pembelajaran Sains MI/SD2
34PGM-212Konsep Dasar IPS MI/SD2
35PGM-213Pembelajaran IPS MI/SD2
36PGM-214Bahasa Daerah dan Pembelajarannya2
37PGM-215Penjaskes MI/SD2
38PGM-216Pendidikan Kertangkes MI/SD2
III. MATA KULIAH KEAHLIAN BERKARYA (MKB)
1TAR-310Ilmu Pendidikan Islam3
2TAR-311Filsafat Pendidikan Islam3
3TAR-312Bimbingan dan Konseling2
4PGM-317Strategi Belajar Mengajar2
5PGM-318Media Pembelajaran2
6PGM-319Evaluasi PendidikanMI/SD3
7PGM-320Psikologi Pendidikan3
8PGM-321Psikologi Perkembangan Anak2
9PGM-322Telaah Kurikulum MI/SD2
10PGM-323Perencanaan Pembelajaran MI/SD3
11PGM-324Etika Profesi Keguruan2
12PGM-325Pembelajaran Terpadu MI/SD2
IV. MATA KULIAH PERILAKU BERKARYA (MPB)
1TAR-413Ilmu Tasawuf2
2TAR-414Micro Teaching3
3TAR-415Praktek Pengalaman lapangan (PPL)3
4TAR-416Praktek Kerja Lapangan (PKL)2
V. MATA KULIAH BERKEHIDUPAN BERMASYARAKAT (MBB)
1STT-519Kuliah Kerja Nyata4
2STT-520Skripsi6
3STT-521Kewirausahaan2
T O T A L150

KETERANGAN :

Hitam : MATA KULIAH WAJIB

Hijau  : MATA KULIAH PILIHAN

SEBARAN MATA KULIAH

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH (PGMI)

SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT) PEMALANG

Semester I
1STT-101Pendidikan Kewarganegaraan**2
2STT-102Ulumul Qur’an**3
3STT-103Ulumul Hadits**3
4STT-104Ilmu Sosial dan Budaya Dasar**3
5STT-206BTQ**2
6STT-207Bahasa Arab Dasar**2
7STT-210Bahasa Inggris Dasar**2
8STT-213Bahasa Indonesia**3
9STT-218Pengantar Agama Islam**2
 22
Semester II
1STT-105Pengantar Filsafat2
2STT-208Bahasa Arab I2
3STT-211Bahasa Inggris I2
4STT-214Metodologi Studi Islam3
5TAR-201Sejarah Peradaban Islam2
6TAR-203Ushul Fiqh3
7TAR-208Ilmu Tauhid2
8TAR-209Ilmu Pendidikan*3
9TAR-413Ilmu Tasawuf2
 21
Semester III
1STT-209Bahasa Arab II2
2STT-212Bahasa Inggris II2
3TAR-204Fiqh3
4TAR-205Tafsir3
5TAR-206Hadits3
6TAR-207Psikologi2
7TAR-310Ilmu Pendidikan Islam*3
8PGM-318Media Pembelajaran2
9PGM-210Konsep Dasar Sains MI/SD2
 22
Semester IV
1STT-215Metodologi Penelitian3
2STT-216Statistik Deskriptif3
3TAR 202Sejarah Pendidikan Islam2
4PGM-215Penjaskes MI/SD2
5PGM-211Pembelajaran Sains MI/SD2
6PGM-209Pembelajaran BI dan Sastra MI/SD2
7PGM-207Konsep Dasar Matematika MI/SD2
8PGM-212Konsep Dasar IPS MI/SD2
9PGM-320Psikologi Pendidikan3
10PGM-323Perencanaan Pembelajaran MI/SD3
 24
Semester V
1STT-217Statistik Inferensial3
2STT-521Kewirausahaan2
3TAR-311Filsafat Pendidikan Islam3
4PGM-208Pembelajaran MatematikaMI/SD2
5PGM-213Pembelajaran IPS MI/SD2
6PGM-214Bahasa Daerah dan Pembelajarannya2
7PGM-321Psikologi Perkembangan Anak2
8PGM-317Strategi Belajar Mengajar2
9PGM-322Telaah Kurikulum MI/SD2
10PGM-203Pembelajaran Aqidah AhlakMI/SD2
 22
Semester VI
1TAR-414Micro Teaching3
2PGM-202Pembelajaran Quran Hadist MI/SD2
3PGM-204Pembelajaran SKI MI/SD2
4PGM-206Pembelajaran PKn MI/SD2
5PGM-205Pembelajaran Bahasa Arab MI/SD2
6PGM-319Evaluasi PendidikanMI/SD3
7PGM-324Etika Profesi Keguruan2
8PGM-201Pembelajaran FiqhMI/SD2
9PGM-216Pendidikan Kertangkes MI/SD2
10TAR-416Praktek Kerja Lapangan (PKL)2
 22
Semester VII
1TAR-312Bimbingan dan Konseling2
2TAR-415Praktek Pengalaman lapangan (PPL)3
3PGM-325Pembelajaran Terpadu MI/SD2
 7
Semester VIII
1STT-519Kuliah Kerja Nyata (KKN)4
2STT-520Skripsi6
 10
TOTAL150